USBDeview adalah sebuah utilitas kecil yang dapat menunjukkan seluruh peranti USB yang sedang terhubung ke komputer Anda, sekaligus yang pernah terhubung sebelumnya.
USBDeview memberikan berbagai informasi mengenai peranti yang ada, mislanya: nama peranti, tanggal terhubung, jenis piranti, aman untuk dicopot, ID Vendor, dll.
USBDeview juga dapat menjalankan fungsi-fungsi lainnya, misalnya mencopot peranti USB mana pun dari sistem, atau mencopotnya langsung dari antarmukanya.
Anda juga bisa melihat sebuah laporan berformat HTML yang menampilkan informasi seperti pada layar.
Terakhir, USBDeview juga bisa menunjukkan pesan pada layar ketika ada peranti tertentu yang disambungkan.
Komentar
Tidak menginstal. Status total virus MaxSecure | Menangkan.MxResIcn.Heur.Gen
Itu menghitung angka untuk data saya